HERU SUPRAYITNO MEMBUKA PERESMIAN DESTINASI WISATA KULINER DESA NGESTI KARYA

LAMPUNG TIMUR – Peresmian Destinasi Wisata Kuliner Desa Ngesti karya Kecamatan Waway karya Kabupaten Lampung timur Sabtu (18/06/2022) Resmi di buka karna ini merupakan salah satu sarana untuk meningkatkan Per ekonomian warga masyarakat setempat dengan Rangkaian acara peresmian wisata kuliner di meriahkan oleh salah satu seni Budaya kuda kepang atau di sebut dengan nama lain jaranan

Warga masyarakat yang hadir menyambut gembira dan sangat antusias menyaksikan acara seni Budaya kuda kepang dan rangkaian acara peresmian wisata kuliner tersebut Dalam sambutannya HERU SUPRAYITNO Selaku Kepala Desa Ngesti Karya, menyampaikan
Kami ucapkan banyak terimakasih kepada masyarakat yang telah mendukung dalam mengsuksis acara ini dan juga terimakasih kepada Perangkat Desa yang sudah bekerja keras sehingga bisa terwujud Destinasi wisata kuliner ini,
Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim Destinasi Wisata kuliner Desa Ngesti karya ini resmi kami buka
Pada hari ini Destinasi Wisata kuliner Desa Ngesti Karya ini resmi di buka untuk warga masyarakat Desa Ngesti karya dan sekitarnya ucap HERU SUPRAYITNO selaku kepala Desa
Bapak HERU SUPRAYITNO juga berharap dengan Destinasi wisata kuliner ini bisa lebih meningkatkan perekonomian dan
Harapan kami kedepannya semoga dengan Destinasi wisata kuliner bisa lebih meningkatkan perekonomian Desa Ngesti karya khususnya dan kecamatan waway karya umum nya
Mudah-mudahan kedepan lebih maju lagi serta nyaman dan semoga berkat Do’a kita semua bisa terwujud apa yang kita harapkan amin ucap Bapak HERU SUPRAYITNO

Bapak SUDARMAJI salah satu warga masyarakat yang turut hadir untuk meramaikan acara tersebut mengatakan dengan Alhamdulillah kami sebagai warga masyarakat Desa ngesti karya sangat mendukung acara ini Antusias warga masyarakat sangat gembira
Setelah tiga tahun ini vakum akibat pandemi covid 19 sudah lama tidak pernah ada acara seperti ini, dengan di adakan acara seperti ini kami sangat gembira serta senang sekali ucap Bapak SUDARMAJI.**(yuni H)

Tinggalkan Balasan