Desa Tirta Laga Bagi Dana BLT Dan Giat Membangun Desa

MESUJI, MELAYUPOST.COM – untuk mendukung kebutuhan Masyarakat Desa Tirtalaga Kecamatan Mesuji Kabupaten Mesuji. selain membagiankan dana BLT kepada 118 KPM , Kades Sikun juga mengalokasi kan pembangunan jembatan penghubung dari RT 6 ke RT 7

Pembagunan itu di alokasikan menggunakan Pencairan Dana Desa (DD) tahan 1
Tahun 2022 yang terletak di RK 02 RT 03.rabu 20/04/2022

β€œPembangunan jembatan yang sebelum nya dengan keinginan hasil kemupakatan dan musawarah masyarakat. Karena selama ini jembatan penghubung dari RT 6 ke RT 7 masih memakai jembatan darurat dan ketika di musim hujan tiba masyarakat sangat mengeluh kan penyebrangan tersebut,” papar Sikun

Pembuatan jembatan itu di anggar kan dari pencairan dana desa (DD) tahap 1 tahun 2022 berkisar
Lebar 2 x 27,5 m, panjang. Dengan anggaran sebesar Rp 247 jt Imbuh nya

Selain pembuatan jembatan Pembagian BLT 118 keluarga penerima mamfaat (KPM) pun sudah di bagikan terhitung dari bulan Januari sampai dengan bulan Maret 2022. Penerima BLT per KPM total sebesar Rp 900.000 selama 3 bulan. Pembagian BLT tersebut di bagiankan di Aula Balai Desa Tirtalaga bulan Maret 2022 yang di hadiri Camat , Babinsa, babinkantibmas,pendamping desa dan BPD , kades.

β€œMenurut salah satu warga penerima BLT saya mewakili masyarakat desa Tirta laga sangat mengaprisiasi atas langkah langkah yang sudah di lakukan oleh Pemerintah, dan kami penerima dana BLT sangat kami rasa kan maamfaat nya yang sudah meringan kan beban demi kebutuhan keluarga,” tutur nya

β€œDi tempat terpisah, salah satu warga masyarakat RK 02 RT 03 mengucap kan terimakasih atas langkah langkah yang sudah di lakukan kades Sikun serta jajaran aparatur desa yang sudah mengutama kan ke butuhkan masyarakat halayak ramai , seperti di bangunya jembatan penghubung dari RT 6 ke RT 7 semoga jembatan ini kelak nya berguna bagi masyarakat khususa nya warga desa Tirtalaga ,” tegas nya.

Laporan Kaperwil Lampung – TABRANI

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan